Content blocked following your privacy preferences
Cornerstone
Keluar Dari Rumahku - Cornerstone Pel 11 Kuartal I 2023
Sesudah itu Yesus pergi ke Kapernaum, bersama-sama dengan ibu, saudara, dan murid - Nya, dan mereka tinggal di situ hanya beberapa hari saja. Ketika hari raya Paskah orang Yahudi sudah dekat, Yesus berangkat ke Yerusalem. Dalam Bait Suci di dapati-Nya pedagang-pedagang dan penukar uang. Ia membuat cambuk dari tali lalu mengusir mereka semua dari Bait Suci. Apa yang dapat kita pelajari dari pelajaran Cornerstone "Keluar Dari Rumahku" pekan ini? Talent: Pdt. Benny Tambunan Brenda Nayoan Hascella Rayvaldo Siburian
Related Episodes
Seorang Farisi yang bernama Nikodemus, seorang pemimpin agama Yahudi. Dia datang pada waktu malam kepada Yesus dan berkata: "Rabi, kami tahu, bahwa Engkau datang sebagai guru yang diutus Allah; sebab tidak ada seorang pun yang dapat mengadakan tanda-tanda yang Engkau adakan itu, jika Allah tidak menyertainya." Apa yang dapat kita pelajari dari pelajaran Cornerstone "Terbakar Perlahan-lahan" pekan ini?
Halo Adik-adik, Mezbah Cilik kali ini hadir menemani kamu untuk kembali mempelajari tentang Cerita Alkitab mengenai Hari Istimewa (Hari Sabat). Adik-adik sudah tahu bagaimana Tuhan memberikan kita hari istimewa? Saksikan Mezbah Cilik
Pada hari ketiga ada perkawinan di Kana yang di Galilea, dan ibu Yesus ada disitu, Yesus dan murid-murid-Nya diundang juga ke perkawinan itu. Apa yang dapat kita pelajari dari pelajaran Cornerstone "Berpesta Bersama Yesus" pekan ini? Talent: Pdt. Benny Tambunan Brenda Nayoan Hascella Rayvaldo Siburian
Filipus berkata kepada Natanael "Mari dan lihatlah" Ia tidak meminta kepadanya agar menerima kesaksian orang lain, melainkan agar ia sendiri datang melihat Kristus. Apa yang dapat kita pelajari dari pelajaran Cornerstone pekan ini? Talent: Pdt. Benny Tambunan Brenda Nayoan Abebi Nakia