Content blocked following your privacy preferences
Obsesi Hati
Hindarkan KEKERASAN pada ANAK MUDA!
Halo Hopers ^^, Obsesi Hati kali ini membahas tentang bagaimana peran penting orang tua untuk mengajari anak muda mereka untuk menghindar dari segala bentuk kekerasan di usia muda. Lalu apa yang harus dilakukan untuk menghindarkan anak muda dari kekerasan? Dibahas oleh: Kel. Pdt. Jonthan Kuntaraf Dipandu oleh: Kel. Pdtm. Yosep Situmeang-Siahaan
Related Episodes
Kita hidup harus memiliki motivasi di dalamnya. Kasih Kristus merupakan salah satu motivasi utama dalam kehidupan kita. Motivasi dan pendorong yang paling kuat harus berasal dari hubungan kita dengan Tuhan. Ketika kita memiliki motivasi dan pendorong berasa dari hubungan kita dengan Tuhan maka kehidupan kita akan terencana dengan baik oleh karena tangan Tuhan. Untuk lebih jelasnya mari kita ikuti penjelasan dari Pdt. Dickson Simanungkali
Halo Hopers ^^, Obsesi Hati kali ini membahas tentang Married By Accident! "Married by Accident" adalah istilah yang mengacu pada situasi di mana dua orang menjadi pasangan suami istri tanpa rencana atau niatan sebelumnya. Ini dapat terjadi karena berbagai alasan. Lantas hal apa saja yang dapat membuat seseorang "Married By Accident"?
Halo Hopers ^^, Obsesi Hati kali ini membahas tentang Memilih Sekolah! Sekolah merupakan institusi pendidikan yang menyediakan lingkungan belajar bagi siswa. Tentunya memilih sekolah adalah keputusan penting yang akan mempengaruhi perkembangan dan pendidikan seseorang. Memilih sekolah merupakan keputusan yang sangat pribadi dan harus sesuai dengan kebutuhan dan tujuan pendidikan.
Injil merupakan kabar baik yang membawa harapan bagi seluruh umat Tuhan di muka bumi. Injil menuliskan bahwa kita harus percaya bahwa Allah menginginkan yang terbaik untuk kita. Allah adalah pelindung yang kuat, jika kita menyerahkan segala kekuatiran kepadaNya maka Dia akan memberikan kita perlindungan yang sempurna. Untuk lebih jelasnya mari kita ikuti penjelasan dari Prof. Dr. Daniel Saputra