#TokohAlktiab - Kisah Pembelajaran dari Lea dan Rachel dalam Alkitab

Hai Hopers, #TokohAlkitab yang akan kita bahas hari ini merupakan dua tokoh Alkitab perempuan yang keduanya merupakan istri dari Yakub. Rachel digambarkan sebagai wanita cantik yang dicintai Yakub, sedangkan Lea adalah kakak perempuan Rachel yang dinikahi Yakub tanpa sepengetahuannya. Keduanya memiliki peran penting dalam memberikan keturunan kepada Yakub. Meskipun ada ketegangan dan persaingan di antara mereka, kisah hidup mereka juga mencerminkan perjuangan spiritual dan harapan yang mereka temukan dalam iman kepada Allah. Seperti apa kisah dari #TokohAlkitab tersebut? Yuk, ikuti pelajaran tokoh alkitab episode kali ini 😊

Online since
05/23/2023, 10:14 AM
Categories
Adventists, Bible, Education, Faith, Youth

Related Episodes

#TokohAlkitab - Hutang budi dari Kisah Filemon dan Onesimus

Hai Hopers, #TokohAlkitab yang akan kita bahas hari ini merupakan dua tokoh yang disebut dalam surat Rasul Paulus. Filemon adalah seorang pemimpin gereja. Dia merupakan seorang Kristen yang taat dan terhormat. Onesimus, di sisi lain, adalah seorang budak yang melarikan diri dari Filemon. Onesimus kemungkinan besar merupakan budak yang bekerja untuk Filemon sebelum melarikan diri. Kisah Filemon dan Onesimus menjadi pengingat bagi kita tentang pentingnya berdamai, memaafkan, dan melihat sesama kita sebagai saudara dan saudari dalam Kristus, terlepas dari latar belakang atau perbedaan status sosial. Seperti apa kisah dari #TokohAlkitab tersebut? Yuk, ikuti pelajaran tokoh alkitab episode kali ini

#TokohAlkitab - Perjuangan dan Kepercayaan Seorang Nabi  dalam Janji Allah!

Hai Hopers, #TokohAlkitab yang akan kita bahas hari ini tentang perjanjian atau janji yang diberikan oleh Allah kepada seorang #TokohAlkitab yang dikenal dengan julukan Bapa Orang Percaya. Kisah #TokohAlkitab ini mengajarkan tentang iman, ketaatan, dan janji Allah yang setia. Nabi yang satu ini menjadi teladan iman karena ia mempercayai janji Allah meskipun tidak tahu bagaimana janji tersebut akan digenapi. Kesetiaan dan ketaatan #TokohAlkitab ini menjadi dasar untuk kelahiran bangsa Israel dan, pada akhirnya, kelahiran Yesus Kristus, yang merupakan pemenuhan janji Allah yang lebih besar bagi seluruh umat manusia.

#TokohAlktiab - Seorang Kutu Buku Pilihan Tuhan

Hai Hopers, #TokohAlkitab yang akan kita bahas hari ini merupakan seorang yang kutu buku dimana #TokohAlkitab ini senang sekali belajar akan sejarah bangsanya dengan sangat teliti dan #TokohAlkitab ini memiliki pengaruh yang begitu besar bagi bangsanya. Siapakah #TokohAlkitab tersebut? Yuk, ikuti pelajaran tokoh alkitab episode kali ini 😊

#TokohAlktiab - Adonia Seorang Pria Yang Layak Tanpa Karakter

Hai Hopers, #TokohAlkitab yang akan kita bahas hari ini merupakan seorang anak Raja Daud yang menggunakan keuntungan dari kekuasaan sang ayahnya. Seperti apa itu? Yuk, ikuti pelajaran tokoh alkitab episode kali ini 😊