Senjata Pemenang - Pdt. Martogi Simarmata | Energi Positif Eps. 14

Sebagai manusia, kita seringkali dihadapkan dengan berbagai tantangan, perjuangan, dan juga konflik di dalam hidup kita. Dalam menghadapinya, kita butuh akan perisai yang dapat membantu kita mengatasi situasi sulit dan meraih kemenangan. Perisai yang Tuhan sudah berikan untuk kita agar kita dapat mengalahkan segala tantangan yang kita lalui. Ikuti pembahasannya bersama Pdt. Martogi Simarmata dalam program Energi Positif. Energi Postif eps.14 - Senjata Pemenang

Online since
04/12/2023, 7:22 AM
Categories
Adventists, Bible, Faith, Sermon

Related Episodes

MAKA MENYESALLAH TUHAN - Pdt. Billy Tampi [Gunung Berkat Eps. 3]

Penyesalan Tuhan seringkali berkaitan dengan pilihan manusia yang menyebabkan konsekuensi negatif. Tuhan merasa menyesal melihat dosa dan kejahatan manusia, bukan karena Dia membuat kesalahan, tetapi karena Dia mengasihi manusia dan ingin yang terbaik untuk mereka. Untuk lebih jelasnya mari kita ikuti penjelasan dari Pdt. Billy Tampi

Menjalani Hidup Dengan Pelayanan - Pdt. Firaon Leokuna | Harapan Kota Kasih Eps. 21

Menjalani hidup dalam pelayanan merujuk pada pengabdian dan dedikasi seseorang untuk melayani Tuhan dan sesama. Ketika kita melayani maka kita akan melibatkan penggunaan karunia, waktu, dan bakat yang diberikan oleh Tuhan. Selain itu melayani juga dapat melibatkan akan kesediaan kita untuk mengorbankan diri kita, melayani orang lain, dan memenuhi panggilan Tuhan dalam kehidupan kita sehari-hari. Ikuti pembahasannya bersama Pdt. Firaon Leokuna dalam Harapan Kota Kasih

Berbahagia dalam Tuhan - Pdt. Anggiat Torkis Manik l Energi Positif Eps. 12

Berbahagia dalam Tuhan adalah suatu kebahagiaan yang tak ternilai harganya. Dalam kehidupan yang sibuk dan penuh dengan tantangan, kita seringkali melupakan keberadaan Tuhan yang selalu hadir dalam hidup kita. Namun, ketika kita mengarahkan pandangan dan hati kita kepada-Nya, kita akan merasakan kebahagiaan yang tak dapat diungkapkan dengan kata-kata. Ketika kita berbahagia dalam Tuhan, kita merasakan kedamaian yang dalam dan kebahagiaan yang abadi. Kita tidak lagi merasa terbebani oleh kesulitan hidup atau tergoda oleh godaan dunia. Kita memiliki kekuatan dan kepercayaan diri untuk menghadapi segala sesuatu yang datang dalam hidup kita, karena kita tahu bahwa Tuhan selalu bersama kita. Ikuti pembahasannya bersama Pdt. Anggiat Torkis Manik dalam program Energi Positif. Energi Postif eps.12 - Berbahagia dalam Tuhan

KETIKA MELAKUKAN SEGALANYA DENGAN BENAR TIDAKLAH CUKUP - Pdt. Dickson Simanungkalit | Ampera Eps. 44

Meskipun berusaha melakukan segalanya dengan benar, manusia memiliki keterbatasan. Keberhasilan atau kebahagiaan sejati tidak selalu tergantung pada kesempurnaan dalam perbuatan kita. Pentingnya menerima bahwa kegagalan adalah bagian dari proses pertumbuhan spiritual. Terkadang, dari kegagalan itulah kita belajar dan tumbuh menjadi lebih kuat. Untuk lebih jelasnya mari kita ikuti penjelasan dari Pdt. Dickson Simanungkalit