#SekolahSabat Remaja | Harga Mahal Untuk Iman - Cornerstone Pel 1 Kuartal III 2024

Mengikuti Yesus memerlukan pengorbanan besar dan menghadapi tantangan berat. Iman yang diuji adalah emas murni di mata Tuhan. Setiap kesulitan memperkuat kepercayaan kita dan memperdalam hubungan dengan-Nya. Tetap teguh, berpegang pada janji-Nya, dan terus bertumbuh dalam iman meski harus membayar harga mahal. ✨🙏

Mari kita refleksikan nilai-nilai Kristus tentang kasih, pengampunan, dan kebenaran. Apa yang dapat kita pelajari dari pelajaran Cornerstone Ini Cerita Saya dan Saya Bertahan Pada-Nya pekan ini?

Talent:

Pdt. Benny Tambunan

Hascella Silalahi

Andrea Thirza

Adventhia Pricillia

==================================================

Halo Hopers, Saksikan terus Cornerstone setiap hari Minggu, supaya kamu tidak ketinggalan langsung aja klik tombol Subscribe dan Jangan lupa Like, Comment, dan Share ke temen-temen kamu ya! See u Next video ❤

KONTAK

Call Center Hope Channel Indonesia : Telepon : 0813-1776-2777 SMS : 0852-1730-1117 MEDIA SOSIAL

➞ Website: hopechannel.id

➞ Youtube : youtube.com/hopechannelindonesia

➞ Facebook Fan Page: facebook.com/HopeChannelIdTv/

➞ Instagram : instagram.com/hopechannelindonesia/

➞ Twitter: twitter.com/HopeChannelIdTV

Online since
08/05/2024, 7:21 AM
Categories
Adventist Mission, Bible, Faith, Children, People, Media, Mission, Documentary, Adventist History, Adventists

Related Episodes

Sekolah Sabat Dewasa | Misi Kepada Sesama Saya - Pelajaran 07 Kuartal IV 2023

Kita semua mengetahui ayat berikut ini, "Kasihilah Tuhan, Allahmu, dengan segenap hatimu dan dengan segenap jiwamu dan dengan segenap kekuatanmu dan dengan segenap akal budimu" (Luk. 10:27). Namun, kasih kita kepada Allah bisa menjadi dangkal jika kita mengatakan bahwa kita mengasihi Allah tetapi tidak menuruti-Nya. Kita berpikir bahwa kita mengasihi Allah, tetapi bagaimanakah kasih ini ditunjukkan dalam kehidupan kita sehari-hari? Mengasihi Allah membutuhkan komitmen penuh dari hati, jiwa, tubuh, dan pikiran kita setiap hari. Siapa saja bisa mengatakan bahwa dia mengasihi Allah; tetapi, melakukan hal ini membutuhkan usaha yang benar-benar disadari. Namun demikian, walaupun mengasihi Allah itu baik dan penting, Allah juga mau kita mengasihi sesama, karena kasih kita bagi sesama merefleksikan kasih kita kepada Allah, dan itu benar-benar terlihat dalam sebuah cara yang benar-benar nyata dan memiliki pengaruh yang kuat. I Yohanes 4:20 menyatakan, "Jikalau seorang berkata: 'Aku mengasihi Allah,' dan ia membenci saudaranya, maka ia adalah pendusta, karena barangsiapa tidak mengasihi saudaranya yang dilihatnya, tidak mungkin mengasihi Allah, yang tidak dilihatnya." Paulus juga mengatakan dalam Galatia 5:14 bahwa "Sebab seluruh hukum Taurat tercakup dalam satu firman ini, yaitu: 'Kasihilah sesamamu manusia seperti dirimu sendiri!' " Pekan ini kita akan belajar bagaimana pelajaran ini bisa diaplikasikan dalam kehidupan kita. Saksikan PELAJARAN SEKOLAH SABAT KE 07 dengan judul "MISI KEPADA SESAMA SAYA"

#SekolahSabat Remaja | Dicoabi Oleh Api - Cornerstone Pel 07 Kuartal IV 2023

Lalu bangkitlah seluruh sidang itu dan Yesus dibawa menghadap Pilatus. Di situ mereka mulai menuduh Dia, katanya: ‘Telah kedapatan oleh kami, bahwa orang ini menyesatkan bangsa kami, dan melarang membayar pajak kepada Kaisar, dan tentang diri-Nya Ia mengatakan, bahwa Ia adalah Kristus, yaitu Raja.’ Pilatus bertanya kepada-Nya: ‘Engkaukah raja orang Yahudi?’ Jawab Yesus: ‘Engkau sendiri mengatakannya.’ Kata Pilatus kepada imam-imam kepala dan seluruh orang banyak itu: ‘Aku tidak mendapati kesalahan apa pun pada orang ini.’ Tetapi mereka makin kuat mendesak, katanya: ‘Ia menghasut rakyat dengan ajaran-Nya di seluruh Yudea, Ia mulai di Galilea dan sudah sampai ke sini.’ Apa yang dapat kita pelajari dari pelajaran Cornerstone "DICOBAI OLEH API" pekan ini?

#SekolahSabat Remaja | PILIHAN - Cornerstone Pel 06 Kuartal IV 2023

Lalu sampailah Yesus dan murid-murid-Nya ke suatu tempat yang bernama Getsemani. Kata Yesus kepada murid-murid-Nya: ‘Duduklah di sini, sementara Aku berdoa.’ Dan Ia membawa Petrus, Yakobus dan Yohanes serta-Nya. Ia sangat takut dan gentar, lalu kata-Nya kepada mereka: ‘Hati-Ku sangat sedih, seperti mau mati rasanya. Tinggallah di sini dan berjaga-jagalah.’ Apa yang dapat kita pelajari dari pelajaran Cornerstone "PILIHAN" pekan ini?